08 Januari 2012

Mata, rasa, cinta, logika dan realita


Mengatup mata
menghindari rasa

membuka mata
bertemu cinta

memicingkan mata
menipu logika








mata, rasa, cinta dan logika
berbincang tentang realita

tentang ada dan tiada
tentang benar dan salah
tentang manusia dan semesta.

Photo by; DAG sTING

Tidak ada komentar: